Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo Peringati Hari Peduli Sampah Nasional

Oleh: Elya Nusantari . 22 September 2019 . 17:48:22

Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Tahun 2019 yang jatuh pada minggu (21/9), Mahasiswa Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo bekerja sama dengan Universitas Nahdatul Ulama Gorontalo dan sejumlah Aktivis Lingkungan Lainya melakukan Aksi Bersih Kota Gorontalo dari sampah plastik. Aksi ini sebagai rangkaian kegiatan dari HPSN Tahun 2019.

Aksi Bersih Kotaku dari sampah plastik diikuti sekitar 500 orang yang melibatkan Mahasiswa Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo dan sejumlah Mahasiswa dari berbagai jurusan di Universitas Nahdatul Ulama Gorontalo serta beberapa aktivis Lingkungan Lainnya,

Aksi Bersih Kotaku dari sampah plastik dimulai dari gerbang depan Universitas Negeri Gorontalo  dan berakhir di komplek Pasar sentral gorontalo.selain melakukan aksi perangi sampah mahasiswa juga melakukan kampanye terkait pentingnya pemahaman masyarakat atas dampak buruk dari sampah plastik.


 

Agenda

23 November 2024

SemBioSis Ke-4

Dalam rangka memperingati Hari Evolusi, Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Negeri Gorontalo bekerjasama dengan Pengurus HPPBI Wilayah Gorontalo menyelenggarakan Seminar Nasional Biologi dan Sains (SemBioSis) ke-4 Dengan Tema: Evolusi dan Konservasi: Keanekaragaman Hayati Wallacea dalam Perspektif Pendidikan dan Sains.
Link Pendaftaran: https://s.ung.ac.id/Sembiosis4th2024
Narahubung: Moh. Nur Akbar (087750085912) Nurul F. Usman (085298332273)

31 Juli 2021

Workshop Pengembangan Website

Workshop pengembangan website Fakultas Matematika dan IPA

22 - 23 Februari 2018

Visitasi Borang Akreditasi Prodi Pendidikan IPA

Tim Taks Force optimis akreditasi prodi IPA beroleh hasil yang baik